Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Diingatkan Jangan Ikuti Jejak Liverpool Terpeleset di Perebutan Titel

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 21 Maret 2023 | 07:30 WIB
Arsenal dilarang mengikuti jejak Liverpool yang gagal mempertahankan momentum di perebutan titel Liga Inggris.
JUSTIN TALLIS/AFP
Arsenal dilarang mengikuti jejak Liverpool yang gagal mempertahankan momentum di perebutan titel Liga Inggris.

“Namun, pada akhirnya Man City yang tetap juara. Arsenal harus fokus dan tidak boleh kehilangan poin seperti Liverpool jika ingin juara musim ini.” 

“Segalanya bisa terjadi, entah jadi sangat buruk atau justru Arsenal bisa juara sebelum kompetisi berakhir.”

“Saya harap mereka juara. Kans mereka besar sekali,” tutur eks penyerang tim nasional Kroasia tersebut. 

Arsenal akan menghadapi Leeds United pada pekan ke-29 Liga Inggris 2022-2023. 

Laga itu berlangsung di Stadion Emirates, London, pada 1 April mendatang. 

Arsenal punya kesempatan untuk menjauh dari kejaran Manchester City di klasemen Liga Inggris 2022-2023.
TWITTER.COM/ARSENAL
Arsenal punya kesempatan untuk menjauh dari kejaran Manchester City di klasemen Liga Inggris 2022-2023.

Baca Juga: Cetak Gol Perdana Bagi Man United, Marcel Sabitzer Bicara Mentalitas dari Erik ten Hag

Oleksandr Zinchenko dkk. juga masih harus menghadapi jadwal bertamu ke tiga tim elite liga domestik. 

Salah satunya adalah kunjungan ke markas Man City di Etihad pada pekan ke-33, Rabu (26/4/2023).

Sebelumnya, Arsenal juga akan melawat ke Anfield untuk bertemu Liverpool pada pekan ke-30 pada 9 April 2023. 

Mereka juga akan mengunjungi Newcastle United di Stadion St.James’ Park pada 6 Mei 2023 mendatang di pekan ke-35.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Standard.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Jorge Martin Jawab Ancaman Francesco Bagnaia pada Balapan Final, 'Saya Cepat di Semua Sirkuit'

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X