Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shi Yu Qi Terindikasi Siap Pensiun, Asian Games hingga Olimpiade Paris 2024 Destinasi Terakhir?

By Nestri Y - Senin, 19 Juni 2023 | 15:30 WIB
Tunggal putra asal China, Shi Yu Qi, saat melawan Jonatan Christie pada semifinal Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (28/1/2023).
BOLASPORT.COM/MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH
Tunggal putra asal China, Shi Yu Qi, saat melawan Jonatan Christie pada semifinal Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (28/1/2023).

"Tapi kalau soal pengalaman bermain dan teknis, kami masih perlu belajar lebih banyak," ucap dia mengakui.

Indikasi Shi Yu Qi mulai bersiap pensiun makin kentara ketika dia menyinggung tentang cedera lamanya.

Performa yang ia tampilkan sekarang diakuiya sudah tidak bisa sebagus dulu.

Shi Yu Qi sempat mengalami cedera para kaki kirinya berupa cedera ligamen kolateral di pergelangan kaki, pada 2019 lalu.

"Saya tidak bisa berlatih terlalu agresif, karena bisa menyebabkan kambuhnya cedera lama," ungkap Shi.

"Saya juga membutuhkan lebih banyak penyesuaikan secara psikologis, agar permainan saya tidak naik turun karena efek psikologis (pasca-cedera)."

Tujuan utama dan terbesar Shi Yu Qi sekarang  adalah meraih tiket menuju Olimpiade Paris 2024. Ia ingin membayar kekalahannya di Olimpiade Tokyo 2020 lalu yang terhenti pada babak perempat final.

Selama periode kualifikasi Olimpiade ini, Shi ingin menjaga kebugaran fisiknya dan meningkatkan aspek teknis.

Ia menyadari, persaingannya akan jauh lebih keras pada sesama tunggal putra China.

"Olahraga kompetitif itu seperti membenturkan sekaranjang telur ke dinding. Sangat sulit mempertahankannya secara utuh," kata Shi Yu Qi.

"Ini adalah tantangan yang sangat sulit. Tapi dengan begitu banyaknya orang-orang yang mendukung saya, saya akan melangkah maju dengan berani," ucap Shi bertekad.

Asian Games 2022 Hangzhou akan diselenggarakan pada tahun ini, setelah mengalami penundaan pada tahun lalu. Tepatnya akan digelar pada 23 September sampai 8 Oktober 2023.

Sedangkan Olimpiade Paris 2024 akan diselenggarakan pada 26 Juli sampai 11 Agustus 2024. 

Baca Juga: Indonesia Open 2023 - Ketika Tangis Anthony Ginting Pecah Usai Jadi 'Runner-up'

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Aiyuke
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X