Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Erick Thohir Tak Beri Target Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 dan Asian Games 2023

By Wila Wildayanti - Kamis, 6 Juli 2023 | 07:00 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Menara Danareksa, Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (5/7/2023) siang.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Menara Danareksa, Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (5/7/2023) siang.

Piala AFF U-23 2023 direncanakan bakal berlangsung di Thailand pada 17-26 Agustus.

Sementara Asian Games 2023 bakal berlangsung pada 23 September hingga 8 Oktober 2023.

Pria berusia 53 tahun itu mengatakan Piala AFF akan bergulir lebih dulu sehingga ajang ini dimanfaatkan sebagai persiapan timnas.

Baca Juga: PSSI Pastikan Shin Tae-yong Pegang Timnas U-23 Indonesia, Nasib Indra Sjafri Gimana?

Pasalnya, PSSI berharap timnas U-23 Indonesia bisa meraih hasil maskimal dalam ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

Ajang yang bakal berlangsung di Solo, Jawa Tengah, pada 6-12 Agustus 2023 ini diharapkan menjadi langkah awal bagus untuk timnas U-23 Indonesia.

Erick tak memasang target di Piala AFF sebab PSSI ingin timnas U-23 Indonesia bisa mengejar mimpi lebih tinggi yakni lolos dari Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

Menurutnya, apabila timnas U-23 lolos ke Piala Asia U-23 2024, kondisi itu akan membuka peluang untuk bisa tampil di Olimpiade.

Soalnya, Piala Asia U-23 2024 juga bakal menjadi ajang Kualifikasi Olimpiade 2024 yang bakal berlangsung di Paris.

“Kami ingin melihat kita main di Piala Asia U-23 di Doha pada bulan Mei kalau tidak salah,” ujar Erick Thohir kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Menara Danareksa, Jakarta, Rabu (5/7/2023).


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X