Baca Juga: US Open 2023 - Rexy Mainaky Puji Ganda Putra Malaysia yang Baru Reuni
Namun beberapa kesalahan sendiri sempat dilakukan secara beruntun.
Membuat ia terkunci di angka 9 dan nyaris terkejar sampai kedudukan 9-7.
Mutiara kembali bangkit dan fokus, area depan net lebih dikuasai.
Sementara lawan melakukan unforced error dan menguntungkan wakil Merah Putih yang kembali unggul 11-7.
Setelah interval, lawan mulai mencoba mempercepat tempo permainan.
Smes keras diarahkan lurus ke area pertahanan Mutiara.
Namun defence dari Mutiara masih susah ditembus dan lawan justru berbalik melakukan kesalahan sendiri. Mutiara unggul 14-8.
Mulai mengajak adu net pun, lawan kesulitan. Kalah angin membuat pukulannya lemah dan gagal melewati net.
Psywar sempat terjadi di kedudukan 10-15, ketika Mutiara meminta ganti shuttlecock tetapi lawan tak mau.
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar