Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dibantu Ducati dari Tak Bisa Hidupkan Motor hingga Menang di MotoGP, VR46 Tak Ada Niat Pindah ke Lain Hati

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 29 Juli 2023 | 16:34 WIB
Potret pembalap dan petinggi tim Mooney VR46 berpose dengan motor dan livery untuk MotoGP 2023. Dari kiri: Marco Bezzecchi, Direktur Tim Alessio Salucci, Pemilik Valentino Rossi, Manajer Tim Pablo Nieto, dan Luca Marini.
MOTOGP.COM
Potret pembalap dan petinggi tim Mooney VR46 berpose dengan motor dan livery untuk MotoGP 2023. Dari kiri: Marco Bezzecchi, Direktur Tim Alessio Salucci, Pemilik Valentino Rossi, Manajer Tim Pablo Nieto, dan Luca Marini.

Setelah Salucci, atau akrab disapa Uccio, meyakinkan Rossi untuk membentuk tim di MotoGP, mereka mempertimbangkan untuk menjadi tim satelit Suzuki dan Yamaha.

Akan tetapi, Suzuki tidak yakin dengan proyek tim satelit di MotoGP sampai akhirnya keluar dari kompetisi.

Adapun Yamaha, VR46 tak ingin masuk ke MotoGP dengan kontroversi semenjak pabrikan garpu tala sudah punya komitmen dengan Petronas SRT (sekarang RNF).

"Akan tetapi, saya melihat bahwa mereka (Ducati) ingin membimbing kami dan membantu kami untuk bertumbuh," sambung Salucci.

"Gigi (Dall'Igna, General Manager Ducati Corse) adalah seorang jenius, komunikasi di antara kami sangat baik."

Baca Juga: Falsafah Hidup Rossi Jadi Napas, Tim VR46 Tumbuh Bersama hingga Wujudkan Mimpi di Kelas Para Raja

"Bahkan meski terkadang kami berbeda pendapat, kami bisa kembali melangkah seirama dengan segera."

"Saya tidak mengira akan memiliki relasi seperti ini dengan mereka. Itu adalah sebuah kejutan yang sangat positif dari Ducati."

Uccio juga mensyukuri kepercayaan besar yang diberikan Ducati kepada VR46.

VR46 mengambil jalan berbeda dari tim-tim satelit Ducati lainnya karena mengandalkan orang-orang mereka sendiri di tim mereka.


REKOMENDASI HARI INI

Striker Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Juara ASEAN Cup 2024 tetapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X