Kemudian perubahan dilakukan. Coach Marlina meminta para pemain mengubah cara defense dengan pressure yang lebih ketat di kuarter keempat.
"Cara itu akhirnya membuahkan kemenangan," ujarnya.
Meski menang, Coach Marlina mengaku masih ada kekurangan di permainan anak asuhnya. Terutama dalam hal fokus dan konsentrasi.
"Fokus dan konsentrasi masih sering naik turun. Melawan Iran besok, tidak boleh terulang. Anak-anak harus lebih siap secara fisik dan mental karena sisi non teknis akan banyak berperan saat hadapi Iran nanti," tutur Marlina.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Perbasi |
Komentar