Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bulu Tangkis Asian Games 2022 - Masalah Indonesia Masih Sama, Status Unggulan Cuma Jadi Simbol karena Tekanan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 30 September 2023 | 15:18 WIB
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, saat tampil beraksi di babak perempat final antara Indonesia vs Korea Selatan pada bulu tangkis beregu Asian Games 2022, di Binjiang Gymnasium, Hangzhou, China, Jumat (29/9/2023)
NOC Indonesia/Naif Al'as
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, saat tampil beraksi di babak perempat final antara Indonesia vs Korea Selatan pada bulu tangkis beregu Asian Games 2022, di Binjiang Gymnasium, Hangzhou, China, Jumat (29/9/2023)

BOLASPORT.COM - Kegagalan mengatasi tekanan membuat Indonesia mengulangi episode terburuk dalam sejarah pertandingan bulu tangkis beregu di Asian Games 2022.

Indonesia dipastikan tidak akan mendapatkan medali dari bulu tangkis beregu setelah tim putra dan tim putri semuanya kalah pada perempat final.

Dalam rangkaian pertandingan di Binjiang Gymnasium, Hangzhou, China, Jumat (29/9/2023), tim putri kalah 0-3 dari China sedangkan tim putra kalah 1-3 dari Korea Selatan.

Sepanjang sejarah Asian Games, hanya dua kali Indonesia tidak mendapatkan medali apapun dari nomor-nomor beregu.

Rekor buruk ini sebelumnya terjadi saat Asian Games Incheon 2014. Kala itu tim putra kalah dari Taiwan sementara tim putri dipaksa menyerah oleh Jepang.

"Memang sangat disayangkan ya, kita tidak bisa melangkah ke babak selanjutnya," kata Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PBSI, Rionny Mainaky, dalam siaran pers dari PBSI.

"Terutama di beregu putra yang di atas kertas bisa melaju ke semifinal tapi kena tekanan yang tidak bisa diatasi."

"Pastinya kami tidak puas dengan hasil ini."

"Akan tetapi saya langsung meminta anak-anak untuk menjadikan ini sebagai pelajaran besar dan motivasi agar tidak terulang di nomor perorangan nanti," tambahnya.

Baca Juga: Hasil Bulu Tangkis Asian Games 2022 - Tanpa Akane Yamaguchi, Jepang Diobok-obok China


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

PBPI Gelar Rakernas, Target Gelar Kejurnas dan Turnamen Internasional Padel di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136