Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Indonesia 2023 - VR46 Hebat usai Podium Ganda dengan 2 Pembalap Cedera, tapi Sebaiknya Jangan Jemawa

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 14 Oktober 2023 | 23:07 WIB
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi (kiri) dan Luca Marini, mencetak podium ganda bagi tim saat sprint MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, 14 Oktober 2023.
MOTOGP.COM
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi (kiri) dan Luca Marini, mencetak podium ganda bagi tim saat sprint MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, 14 Oktober 2023.

"Cuaca panas di sini bukan masalah, tetapi semua titik pengereman di tikungan kiri pada ujung lintasannya merupakan bagian tersulit bagi saya," tukas Bezzecchi.

"Jadi, ya besok saya harus melewatinya 27 kali. Saya tidak tahu akan seperti apa, saya akan mencobanya. Kita lihat saja."

Balapan MotoGP Indonesia akan berlangsung selama 27 lap atau dua kali lipat ditambah satu dari durasi sprint yang "cuma" 13 lap.

Padahal setelah sprint Marini dan Bezzecchi sudah merasakan lelah dan nyeri dengan seluruh badan mereka.

Tantangan ini lah yang membuat Marini dan Bezzecchi tak mau terbuai dengan hasil apik yang mereka raih saat sprint.

"Balapan besok akan sepenuhnya berbeda dan demikian juga dengan strategi saya karena hari ini (Sabtu) saya tahu bahwa saya bisa memberi tekanan 100 persen ke tubuh saya," kata Marini.

"Besok (Minggu) saya harus lebih mengaturnya."

"Untungnya ban belakang medium akan sedikit membantu karena tekanan di tubuh Anda lebih sedikit dengan ban yang lebih keras karena grip yang rendah."

"Akan tetapi, dengan lap yang lebih banyak, itu akan menjadi sangat sulit."

"Jadi strateginya adalah tidak menaruh tekanan terlalu besar dengan tubuh saya karena saya ingin tiba di Phillip Island (MotoGP Australia) dengan kondisi bagus."

Balapan MotoGP Indonesia akan berlangsung pada Minggu (15/10/2023) mulai pukul 15.00 WITA atau 14.00 WIB.

Baca Juga: Asia Talent Cup 2023 - Cetak 4 Kemenangan Beruntun usai Duel Sengit, Veda Ega Bawa Merah Putih Berkibar Tinggi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X