Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penentuan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia Voli 2025 dengan Jepang Maret 2024, PBVSI Siapkan Tim Putra

By Delia Mustikasari - Selasa, 24 Oktober 2023 | 13:17 WIB
Venue baru Indonesia Arena diprencanakan bakal jadi tuan rumah untuk Indonesia Open 2024.
TWITTER/@RudyRoedyanto
Venue baru Indonesia Arena diprencanakan bakal jadi tuan rumah untuk Indonesia Open 2024.

Dalam event besar tersebut, Indonesia akan menjadi tuan rumah bersama Jepang.

"Ada beberapa opsi. Opsi yang mereka tawarkan ke kami dalam hal ini Indonesia duet bersama Jepang, tetapi pembukaan dan penutupan di Jakarta. Indonesia bukan sebagai co host, tetapi tuan rumah utama," ucap Reginald.

Sebagai tuan rumah utama, Indonesia akan menyediakan dua venue sebagai arena pertandingan. PBVSI menawarkan Indonesia Arena dan Istora.

"Tennis Indoor dan venue lainnya bisa menjadi gor latihan. Kami berharap kalau Indonesia diterima sebagai tuan rumah utama, kami berharap Kementerian karena ini sudah hajatan negara," tutur Reginald.

Baca Juga: Marc Marquez Mengaku Akan Galau Sampai Bisa Jajal Motor Ducati

"PBVSI sangat mendukung. Kami berharap jawaban itu dari Kementerian. Penentuan tuan rumah akan diputuskan pada Maret 2024."

"Jadi, ada beberapa kondisi yang harus disiapkan Indonesia termasuk aspek teknologi. Teknologi siapkan nanti kalau mereka sudah setuju dan mereka akan mengumumkan.

"Keputusan tetap dari mereka, kami hanya menyampaikan venue mana saja yang ada di Indonesia," ujar Reginald.

Namun, Indonesia hanya akan menjadi tuan rumah Piala Dunia putra karena dilihat dari segi peluang lebih memungkinkan.

"Dari segi penonton juga ramai, terutama untuk putra lebih ramai lagi. Jadi, kami berharap Indonesia bisa ikut di dalam kejuaraan tersebut. Paling tidak kami babak ini hadir di sana. Kami berharap penonton, liputan, dan TV yang terlibat membuat turnamen ini tambah meriah."


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Beberkan Targetnya Usai Timnas Indonesia Raih 6 Poin di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X