Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tren Kontrak Setipis Tisu Toilet di MotoGP, Kali Ini Ducati Digoda Gengsi Satukan 2 Matahari

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 31 Oktober 2023 | 17:23 WIB
Pembalap Prima Pramac Racing, Jorge Martin sedang berduel dengan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) pada balapan MotoGP Thailand 2023, Minggu, 29 Oktober 2023
MOTOGP.COM
Pembalap Prima Pramac Racing, Jorge Martin sedang berduel dengan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) pada balapan MotoGP Thailand 2023, Minggu, 29 Oktober 2023

BOLASPORT.COM - Pergerakan yang bisa menjebol perjanjian sah berpotensi kembali terjadi di MotoGP menyusul rumor merapatnya Jorge Martin ke tim pabrikan Ducati.

Pintu bagi Jorge Martin ke tim pabrikan Borgo Panigale terbuka setelah performa kuat yang mampu ditunjukkan pada MotoGP 2023.

Musim ini bak menjadi pembuktian bagi Martinator setelah kalah secara tragis dari Enea Bastianini dalam perebutan satu kursi di tim pabrikan Ducati.

Martinator, yang dibajak dari kolam pembalap KTM, sebenarnya menjadi prioritas utama Ducati saat menentukan pendamping Francesco Bagnaia untuk musim ini.

Namun, cedera yang mengganggu Martin dibarengi dengan laju kuat Bastianini membuat Ducati berubah pikiran sehingga pembalap yang disebut pertama tetap di tim satelit, Prima Pramac.

Kali ini situasinya terbalik. Bastianini merana karena cedera sedangkan Martin menggila dengan menjadi penantang Bagnaia yang berstatus juara bertahan.

Momentum pun bergerak ke garasi Pramac semenjak Martin di atas kertas menjadi pembalap tercepat dalam enam seri terakhir hingga MotoGP Thailand.

Dalam rentang waktu tersebut Martin mencetak 5 kemenangan sprint (83 persen), 3 kemenangan balapan utama (50 persen) plus 1 hasil podium lainnya, dan 4 pole position (67 persen).

Adapun ketika MotoGP Thailand dihelat akhir pekan lalu, Martin melakukan sapu bersih dengan merebut pole position serta posisi pertama dalam sprint dan balapan.

Baca Juga: Bos Pramac Tantang Pihak yang Masih Remehkan Jorge Martin usai Hasil Sapu Bersih di MotoGP Thailand 2023


REKOMENDASI HARI INI

Sukses Tahan Semen Padang, Bernardo Tavares: PSM Membuat Sejarah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X