Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Mudah, Sumardji Ceritakan Proses Radja Nainggolan Gabung Bhayangkara FC yang Jadi Juru Kunci Liga 1

By Wila Wildayanti - Jumat, 1 Desember 2023 | 05:45 WIB
Figur pesepak bola keturunan Indonesia-Belgia, Radja Nainggolan, yang resmi bermain untuk Bhayangkara FC di Liga 1.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Figur pesepak bola keturunan Indonesia-Belgia, Radja Nainggolan, yang resmi bermain untuk Bhayangkara FC di Liga 1.

Lebih lanjut, Sumardji pun mengungkapkan terkait kesepakatan kontrak dengan Radja Nainggolan.

Menurutnya, soal kontrak ini tak akan lama dan hanya sampai akhir musim ini, walaupun ada opsi perpanjangan.

Baca Juga: RESMI - Bhayangkara FC Konfirmasi Kedatangan Radja Nainggolan 

Namun, sampai saat ini Bhayangkara FC bersama Radja Nainggolan hanya fokus menyelesaikan kompetisi musim ini.

“Jadi kesepakatan kami di awal kami komunikasi, baik itu awalnya antar agen menyelesaikan di musim kompetisi Liga 1 di putaran kedua ini,” jelas Sumardji.

“Opsinya akan diperpanjang kalau posisi Bhayangkara itu boleh dikatakan masih bisa bertahan di Liga 1,” kata dia.

Sumardji memang mengatakan bahwa kesepakatan tersebut telah dilakukan.

Namun, ia tak memungkiri bahwa saat berbicara dengan Radja Nainggolan Bhayangkara FC menjelaskan dengan rinci.

Sebab pemain berusia 35 tahun itu memiliki deretan pengalaman yang cukup banyak dan pernah bermain di klub besar.

Tentu saja datang ke Bhayangkara FC yang saat ini berada di posisi juru kunci tak akan mudah.

Baca Juga: Rekap Transfer Bhayangkara FC di Putaran Kedua Liga 1 2023/2024 - 11 Pemain Diborong demi Misi Penyelamatan, Radja Nainggolan Didapat di Detik Akhir

Ternyata saat menjelaskan ini, Sumardji mengaku bahwa pemain berposisi gelandang tersebut tak mempermasalahkan.

Menurutnya, status juru kunci Liga 1 justru membuat Radja Nainggolan berambisi membawa tim keluar dari zona degradasi.

“Berkaitan dengan respons Radja sendiri, ketika pertama diajak bicara yang kita sampaikan yaitu kondisi riil Bhayangkara, dan Radja menyambut baik. Ia bilang ‘Oh tidak masalah, justru saya ingin membantu Bhayangkara supaya bisa terlepas dari situasi sulit’,” tutur Sumardji.

“Kata-kata itu yang saya ingat sehingga kami semua sepakat di tim kepelatihan juga tertarik,” pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X