Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Marquez Ancang-ancang Duplikat Gaya Balap Bagnaia dan Martin

By Nestri Y - Minggu, 17 Desember 2023 | 12:45 WIB
Marc Marquez langsung semringah setelah menguji motor Desmosedici GP23 Ducati untuk pertama kalinya pada run pertama di Tes Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Selasa (28/11/2023).
MOTOGP
Marc Marquez langsung semringah setelah menguji motor Desmosedici GP23 Ducati untuk pertama kalinya pada run pertama di Tes Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Selasa (28/11/2023).

BOLASPORT.COM - Kesuksesan Francesco Bagnaia dan Jorge Martin di atas Ducati membuat Marc Marquez ingin meniru gaya balap mereka demi transisi mulus dengan Gresini pada MotoGP 2024.

Kesuksesan para pembalap Ducati membuat Marc Marquez merasa semringah menyambut musim depan.

Terutama setelah apa yang ditampilkan Francesco Bagnaia yang mampu jadi Juara Dunia MotoGP 2023.

Murid Valentino Rossi tersebut berhasil mempertahankan juara dunia dalam dua musim berturut-turut.

Sementara Martin juga nyaris saja meraih posisi pertama andaikan tidak apes di beberapa seri terakhir musim 2023.

Martin berakhir menjadi runner-up juara dunia.

Baik Bagnaia maupun Martin sama-sama mempertontonkan aksi cepat dan gesit mereka di atas Desmosedici GP Ducati.

Padahal dua pembalap itu punya postur tubuh yang berbeda. Bagnaia lebih tinggi dari Martin.

Berkaca dari hal tersebut, Marquez pun sudah tak sabar ingin melihat data telemetri mereka dan menganalisisnya.

Baca Juga: Marc Marquez Tak Menyesal Minggat dari Honda Walau Punya Hak Istimewa untuk MotoGP 2024


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Hidungnya Meler Terus, Pelatih Vietnam Coret Dua Kaptennya Jelang Lawan Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X