Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terinspirasi Valentino Rossi, Debutan MotoGP 2024 Belajar Baca Persaingan Tanpa Harus Jadi Munafik

By Nestri Y - Rabu, 27 Desember 2023 | 14:15 WIB
Pembalap Red Bull KTM Ajo, Pedro Acosta, melambaikan tangan di podium setelah finis kedua pada balapan Moto2 Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 30 April 2023.
MOTOGP.COM
Pembalap Red Bull KTM Ajo, Pedro Acosta, melambaikan tangan di podium setelah finis kedua pada balapan Moto2 Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 30 April 2023.

"Jika Anda memiliki hubungan yang baik dengan jurnalis, penggemar dan semua orang di luar tim Anda, segalanya akan menjadi lebih mudah."

"Terkadang kita terlihat dingin, tapi kita semua adalah manusia dan punya hati. Jadi sesekali lebih baik tertawa daripada menganggapnya terlalu serius," imbuhnya.

Acosta juga belajar dari kru MotoGP lain yang pernah menasehatinya tentang cara menanggapi media yang terkadang sengaja menggiring opini.

"Seorang mekanik Suzuki pernah bilang kepada saya: Anda jangan membiarkan media mengendalikan Anda, Anda yang harus mengendalikannya. Jadi saya selalu berusaha menjawab pertanyaan pers se-transparan mungkin, selalu mengatakan apa yang ada dalam pikiran saya."

Belum lagi, pasti bakal ada lebih banyak psywar yang ia hadapi di musim depan melawan para senior.

Terkait karakteristik di arena balap, Acosta memilih untuk tidak terlalu jadi pendiam dan bersikap apa adanya.

Hal-hal ini ia pelajari dari sosok ikonik MotoGP, Valentino Rossi.

Selain itu juga membuat MotoGP menjangkau lebih banyak penggemar, karena karakteristik pembalap yang kuat akan jauh lebih dikenang.

"Saya tahu apa artinya menjadi seorang penggemar, karena belum lama ini saya sendiri pun adalah seorang penggemar," kata Acosta yang debut di ajang Moto3 di usia 16 tahun.

"Kami harus bisa tertawa dan menangis, ini adalah reaksi manusiawi yang ingin dilihat orang."


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Kesan Pertama Jorge Martin di Motor Aprilia Bocor, Langsung Peka Plus Minus dengan Ducati Desmosedici GP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X