Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Open 2024 - Tuan Rumah Langsung Diberi Luka di Laga Pembuka, Ganda Campuran Senior Gagal Tampil Heroik di Kandang

By Nestri Y - Selasa, 9 Januari 2024 | 09:30 WIB
Ganda campuran Malaysia, Tan Kian Meng/Lai Pei Jing, melakukan pengembalian ke arah Ko Sung-hyun/Eom Hye-won dari Korea Selatan dalam pertandingan final ganda campuran di Korea Open 2022 di Suncheon, Korea Selatan, 10 April 2022.
JUNG YEON-JE/AFP
Ganda campuran Malaysia, Tan Kian Meng/Lai Pei Jing, melakukan pengembalian ke arah Ko Sung-hyun/Eom Hye-won dari Korea Selatan dalam pertandingan final ganda campuran di Korea Open 2022 di Suncheon, Korea Selatan, 10 April 2022.

Yang lebih memilukan, juara Korea Open 2022 itu sempat tidak berkutik sama sekali tatkala tertinggal jauh sampai 2-11 pada gim pertama.

Setelah interval bukannya membaik, laju perolehan angka Tan/Lai tetap stagnan sampai mereka sulit mengejar dan masih ketinggalan di angka 4-16.

Ini jelas bukan awalan yang bagus bagi wakil tuan rumah, lebih-lebih dengan tekanan karena bertanding di hadapan publik sendiri.

Pada gim kedua, momen lebih menyesakkan terjadi.

Sempat berhasil menyetir kendali permainan hingga unggul jauh 12-6, Tan/Lai mendadak kembali ke performa buruk seperti gim pertama.

Mereka terkunci di angka 12 cukup lama sampai Kim/Jeong mendekat.

Keadaan pun berbalik menjadi mencemaskan bagi pasangan Malaysia saat mereka ketinggalan 13-16.

Walau sempat kembali mengejar hingga 16-17, momentum mereka untuk membalikkan situasi lagi akhirnya luput.

Tan/Lai sama sekali tak lagi mampu mengejar dan terhenti di angka yang sama sampai kalah dengan skor akhir 11-21, 16-21.

Mereka telah menjadi wakil tuan rumah pertama yang main pertama dan langsung tersingkir cepat dalam 38 menit.


REKOMENDASI HARI INI

Kata Sandy Walsh setelah Ranking FIFA Timnas Indonesia Naik Drastis Tinggalkan Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136