Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Masters 2024 - Mantan Partner Ganda Putra Dibuang karena Skandal, Kim Won-ho Ungkap Fokusnya ke Olimpiade

By Delia Mustikasari - Sabtu, 27 Januari 2024 | 17:02 WIB
Pasangan ganda campuran Korea Selatan, Kim Won-ho/Jeong Na-eun, berpose setelah wawancara media di mixed zone di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (27/1/2024).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda campuran Korea Selatan, Kim Won-ho/Jeong Na-eun, berpose setelah wawancara media di mixed zone di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (27/1/2024).

Pembuktian kemudian dilakukan sang pemain spesialis ganda di nomor individu ketika berhasil merebut perak bersama Kim Won-ho meski berstatus non-unggulan.

Dalam perjalanannya mereka menjungkalkan jagoan tuan rumah, Liang Wei Keng/Wang Chang, di babak kedua lalu juara Olimpiade, Lee Yang/Wang Chi-Lin (Taiwan), di semifinal.

Choi/Kim bahkan mengungguli pencapaian rekan senegara, Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae, yang gagal merebut medali meski mendapat status unggulan. Hasil tersebut tidak membuat Choi mendapat apresiasi.

"Saat kompetisi berlangsung, dia diperlakukan seolah-olah tidak ada dan dirundung. Tidak ada pelatih yang mendampingi, dan bahkan saat final dia tidak diacuhkan."

"Mereka mengkritik dan menghina anak saya saat dia tidak ada," ujar ayah Choi.

Sementara tentang polemik terakhirnya adalah tentang keputusan Choi untuk pensiun dari timnas bulu tangkis Korea.

Pihak BKA, PBSI-nya Korea itu membeberkan bahwa mereka menerima pemberitahuan dari pihak klub yang menaungi Choi, Yonex, tentang rencana itu.

"Itu terjadi bulan lalu. Kami mengirim surat ke setiap klub untuk memberitahukan bahwa pemain timnas harus menghadiri pemusatan latihan," kata ofisial KBA.

"Surat yang sama dikirim ke Choi Sol-gyu sebagaimana keputusan disipliner sedang dibahas."

"Namun, klubnya yaitu Yonex memberi tahu kami bahwa dia tidak akan mengikuti pemusatan latihan karena telah memutuskan untuk pensiun dari tim nasional. Dia juga tidak akan mengikuti seleksi untuk tim nasional bulan ini."


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X