Dia melewati rekan setimnya Gia yang masih tertahan di urutan kesembilan.
Outside hitter asal Amerika itu menduduki posisi tersebut dengan bekal raihan 438 poin.
Megawati sendiri terpaut 33 poin dari Kim Yeon-koung, pemain legendaris Korea Selatan yang memperkuat tim Incheon Heungkuk Life Pink Spiders.
Pundi-pundi poin pemain berusia 24 tahun tersebut masih berpotensi bertambah untuk bisa melewati Kim Yeon-koung jika kembali tampil maksimal esok hari.
Baca Juga: Liga Voli Korea - Ancaman Baru Megawati, Debut Putri Orang Besar Sebagus Legenda Korea
Sementara itu, Gyselle Silva dari tim GS Caltex Seoul KIXX masih menjadi pemain tersubur musim ini dengan torehan 701 poin.
Pemain berkebangsaan Kuba tersebut unggul jauh atas pesaing terdekatnya yakni Brittany Abercrombie yang membukukan total 642 poin.
Laga antara Red Sparks dan IBK Altos sendiri akan berlangsung pada Kamis (1/2/2024) besok mulai pukul 17.00 WIB.
Berikut daftar top skor Liga Voli Korea 2023-2024, Rabu (31/1/2024)
1. Gyselle Silva (GS Caltex Seoul KIXX) - 701 poin
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | Naver.com |
Komentar