Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Kekuatan Serangan dan Jurus Anti-dicaci Jadi Modal Red Sparks Saat Hadapi Juara Bertahan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 27 Februari 2024 | 06:20 WIB
Megawati Hangestri Pertiwi bersama rekan-rekannya di Daejeon JungKwanJang Red Sparks saat laga menghadapi Gwangju AI Peppers pada Liga Voli Korea, Jumat, 16 Februari 2024
KOVO.CO.KR
Megawati Hangestri Pertiwi bersama rekan-rekannya di Daejeon JungKwanJang Red Sparks saat laga menghadapi Gwangju AI Peppers pada Liga Voli Korea, Jumat, 16 Februari 2024

BOLASPORT.COM - Momentum bagus Daejeon JungKwanJang Red Sparks masih terjaga. Mereka mengincar kemenangan keenam secara beruntun saat bertandang ke markas Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass.

JungKwanJang Red Sparks akan menghadapi Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass dalam lanjutan putaran keenam Liga Voli Korea 2023-2024.

Pertandingan akan dihelat pada Selasa (27/2/2024) pukul 17.00 WIB di Gimcheon Gymnasium, Gimcheon, Korea Selatan.

Red Sparks datang sebagai tim yang lebih diunggulkan. Penampilan kuat, utamanya sejak jeda All Star, menjadi penyebabnya.

Setelah sempat terpuruk lama, tim yang diperkuat Megawati Hangestri Pertiwi ini bangkit hingga menang 10 kali dalam 13 pertandingan terakhir.

Sempat tenggelam di peringkat enam (dari tujuh tim yang berlaga), Red Sparks merangsek naik hingga kini bertengger cukup nyaman di peringkat ketiga.

Seperti dilansir dari STN Sports via Naver.com, aspek serangan menjadi kekuatan Red Sparks.

Red Sparks memimpin statistik bola serangan dan toss di Liga Voli Korea musim ini dengan tingkat kesuksesan masing-masing mencapai 42,7 persen dan 14,4 persen.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Nasib Tim Juru Kunci Makin Nelangsa, Sekarang Pecat Pelatih dalam Situasi Kacau Balau

Serangan mereka juga cukup variatif.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : stnsports.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Punya Keistimewaan untuk Timnas Indonesia: Shin Tae-yong DNA Asia, Indra Sjafri DNA ASEAN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X