"Saya sudah menyiapkan pengganti, mudahan-mudahan bisa tampil maksimal," tutup pelatih berusia 53 tahun tersebut.
Dalam kesempatan yang sama, bek sayap Persikabo 1973, Frengky Missa, berambut mengatasi perlawanan tim berjulukan Singo Edan itu.
"Saya bersama teman-teman sangat siap," kata Frengky Missa.
"Kami tidak pernah menyerah."
"Walaupun dari beberapa pertandingan kami meraih hasil yang tidak diinginkan."
"Tapi untuk pertandingan besok, kami berjuang untuk mengambil poin," sambung mantan pemain timnas U-20 Indonesia itu.
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar