Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

All England Open 2024 - Sudah Tumbangkan Rival Alot, Anthony Ginting Tak Mau Terpaku Rekor jika Hadapi Axelsen atau Titisan Lin Dan

By Delia Mustikasari - Kamis, 14 Maret 2024 | 19:36 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama All England Open 2024 di Utilita Arena, Birmingham, Inggris, Selasa (12/3/2024).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama All England Open 2024 di Utilita Arena, Birmingham, Inggris, Selasa (12/3/2024).

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, melanjutkan perjalanannya pada All England Open 2024 dengan melangkah ke perempat final.

Tiket perempat final didapat setelah menaklukkan Kenta Nishimoto (Jepang), 21-18, 21-19 pada laga yang berlangsung di Utilita Arena, Birmingham, Inggris, Kamis (14/3/2024).

Melalui hasil ini, Anthony memperpanjang rekor keunggulan atas Nishimoto menjadi 8-3.

"Pertandingan yang ketat hari ini, dari permainan, dari perolehan poin juga mepet. Bersyukur dan cukup senang dengan performa hari ini," kata Anthony dalam siaran resmi PBSI.

Reli menarik langsung tersaji pada awal gim pertama. Anthony dan Nishimoto tidak mudah mati sendiri.

Dibutuhkan beberapa kali reli dan serangan untuk mencuri satu angka satu sama lain. 

Namun, Nishimoto jauh lebih siap dalam melakukan serangan, terutama dari smes silang ke arah badan ketika transisi dari bertahan.

Ginting kecolongan dua kali dan sulit mengembalikan bola Nishimoto.

Wakil Jepang memimpin jauh 7-2. Ginting masih kesulitan mencari celah untuk mencuri serangan.

Saat datang bola tanggung dan berkesempatan menyerang, Ginting menyia-nyiakannya karena terlalu teburu-buru, membuat dia kembali tertinggal 2-8.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136