Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

All England Open 2024 - Sudah Tumbangkan Rival Alot, Anthony Ginting Tak Mau Terpaku Rekor jika Hadapi Axelsen atau Titisan Lin Dan

By Delia Mustikasari - Kamis, 14 Maret 2024 | 19:36 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama All England Open 2024 di Utilita Arena, Birmingham, Inggris, Selasa (12/3/2024).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama All England Open 2024 di Utilita Arena, Birmingham, Inggris, Selasa (12/3/2024).

Nishimoto berusaha memainkan tempo cepat, tapi Ginting meredamnya dengan netting dan placing. Hal itu berhasil menghentikan laju angka Nishimoto.

Begitu ketemu celahnya, Ginting segera mempercepat tempo, terutama setelah memancing Nishimoto ke arah backhand corner, kedudukan mendekat 7-8.

Setelah itu Ginting melakukan dua kesalahan di mana shuttlecock membentur net dua kali, dia kembali tertinggal 7-10 dan kemudian 8-11.

Setelah break interval, Ginting mulai sedikit mengubah tempo dan serangannya tak melulu cepat. Banyak di arahkan ke badan lawan, Ginting berhasil menyamakan kedudukan bahwa berbalik unggul 12-11.

Baca Juga: Hasil All England Open 2024 - Apriyani/Fadia Kandas, Ganda Putri Indonesia Tanpa Gelar

Sempat unggul dan tertikung lagi, keadaan memasuki poin krusial mulai menegangkan. Ginting mulai kerap berteriak lepas menyemangati diri sendiri.

Setiap poin dia selalu berteriak, membuahkan kelegaan yang tampaknya turut memuluskan setiap pukulan demi pukulan dia hingga berhasil pertama kali unggul sampai margin 3 angka, 18-15.

Ginting akhirnya meraih game point lebih dulu di kedudukan 20-17. Sempat terbuang satu kesempatan, pemain 26 tahun itu akhirnya menutup gim pertama dengan netting cantik, skor 21-18 untuk kemenangan Ginting.

Memasuki gim kedua, Ginting tancap gas unggul cepat 3-0 setelah Nishimoto banyak membuang poin dari kesalahan sendiri. Rata-rata dari netting.

Kelemahan Nishimoto di area backhand benar-benar dieksploitasi Ginting, dia unggul cepat dan jauh 7-2.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo Sudah Merusak Sepak Bola, Bikin Dunia Kehabisan Striker Tajam

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136