Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil All England Open 2024 - Fajar/Rian Cetak Comeback Gila, Tunggal Putra Lanjutkan Hattrick All Indonesian Final

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 17 Maret 2024 | 04:14 WIB
Aksi ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, saat tampil pada semifinal All England Open 2024 di Utilita Arena Birmingham, Inggris, Sabtu (16/3/2024).
PBSI
Aksi ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, saat tampil pada semifinal All England Open 2024 di Utilita Arena Birmingham, Inggris, Sabtu (16/3/2024).

FajRi unggul dalam serangan. Masalahnya adalah bagaimana memulainya karena lawan cukup lihai dalam merebut kendali duluan di bola-bola pertama.

Untungnya, mereka berhasil mengatasinya.

Kekuatan mental yang menjadi ciri khas Fajar/Rian saat menjadi pasangan nomor satu dunia pun kembali setelah kebangkitan hebat yang mereka buat pada gim kedua.

Dari ketertinggalan jauh 6-15, Fajar/Rian terus menekan Hoki/Kobayashi hingga lawan tak berkutik di sisa pertandingan.

Hoki/Kobayashi tak mampu keluar dari tekanan. Kesalahan sendiri dari mereka pun memastikan kemenangan berharga bagi wakil andalan Indonesia.

Di final All England Open 2024, Fajar/Rian sudah ditunggu ganda putra nomor satu Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, yang tampil meyakinkan sepanjang pekan ini.

Runner-up All England Open 2019 menghancurkan lawan-lawannya.

Usai membuat wakil Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, tak berdaya, mereka mencegah sensasi tiga final beruntun pasangan Taiwan, Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan.

Final All England Open 2024 akan berlangsung pada Minggu (17/3/2024) mulai pukul 17.00 WIB. Pertandingan akan disiarkan secara langsung di SPOTV dan iNews TV.

REKAP HASIL ALL ENGLAND OPEN 2024

Semifinal, Sabtu (16/3/2024)

  • WD: Rena Miyaura/Ayako Sakuramoto (Jepang) vs Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang/6) 15-21, 12-21
  • MS: Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia/5) vs Christo Popov (Prancis) 19-21, 21-5, 21-11
  • WD: Kim So-yeong/Kong Hee-yong (Korea Selatan/3) vs Baek Ha-na/Lee So-hee (Korea Selatan/2) 17-21, 21-18, 16-21
  • WS: An Se-young (Korea Selatan/1) vs Akane Yamaguchi (Jepang/4) 10-21, 21-19, 14-21
  • MS: Lakshya Sen (India) vs Jonatan Christie (Indonesia) 12-21, 21-10, 15-21
  • XD: Robin Tabeling/Selena Piek (Belanda) vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang/2) 14-21, 16-21
  • WS: Tai Tzu Ying (Taiwan/3) vs Carolina Marin (Spanyol/5) 13-21, 12-21
  • MD: Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia/5) vs Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan (Taiwan) 21-16, 21-15
  • XD: Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China/1) vs Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China/4) 21-14, 21-13
  • MD: Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang/6) vs Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia/7) 18-21, 18-21

Baca Juga: All England Open 2024 - Reaksi Aneh Pemain Prancis, Masih Tertawa meski Dikalahkan Ginting dengan Skor 1 Digit

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BolaSport.com, PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Baru Persis Solo Ong Kim Swee Sebut Suporter Indonesia Lebih Fanatik daripada Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136