Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Catalunya 2024 - Tuah Jorge Martin di Sprint Ternoda, Akui Marc Marquez Mulai Menakutkan

By Nestri Y - Minggu, 26 Mei 2024 | 09:04 WIB
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin di sela-sela sesi kualifikasi MotoGP Catalunya 2024 di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, Sabtu (25/5/2024)
MOTOGP
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin di sela-sela sesi kualifikasi MotoGP Catalunya 2024 di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, Sabtu (25/5/2024)

Persaingan makin panas karena Marquez menjadi pesaing utama Martin untuk posisi rekan setim Bagnaia di tim pabrikan Ducati Lenovo musim depan.

Si Semut Cervera pun bisa membuyarkan pesta Martin karena kembali mengunggulinya di sisa dua seri menuju 'hari penghakiman' oleh petinggi Ducati.

Situasi makin panas karena Martin, Marquez, dan Bagnaia juga punya kepentingan lain sebagai kompetitor dalam perburuan gelar juara dunia untuk MotoGP 2024.

"Masih ada banyak balapan dan keduanya sangat kuat," kata Martin saat ditanya persaingan dengan Bagnaia dan Marquez.

"Masih ada pesaing yang lain seperti Pedro Acosta, Brad Brinder dan Aleix Espargaro yang hari ini menang di sprint."

"Lalu siapa yang paling saya takuti? Marquez adalah juara dunia delapan kali dan dia lebih sulit untuk dilawan."

"Bahkan dengan Pecco sudah runyam karena dia pun kuat dan seorang juara dunia yang hebat. Saya tentu ingin mengalahkan keduanya," tandasnya.

Baca Juga: Update Klasemen MotoGP 2024 - Raja Comeback Marc Marquez Jadi Penantang Juara Dunia, Francesco Bagnaia Turun 2 Tingkat

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X