Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hattrick Gagal Juara di Indonesia Open 2024, antara Lelucon Simpan Jurus Rahasia dan Masalah Nyata

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 9 Juni 2024 | 15:45 WIB
Suasana pertandingan final Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, 9 Juni 2024. Merah Putih tidak memiliki satu  pun wakil di babak puncak dari turnamen BWF World Tour Super 1000 ini.
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Suasana pertandingan final Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, 9 Juni 2024. Merah Putih tidak memiliki satu pun wakil di babak puncak dari turnamen BWF World Tour Super 1000 ini.

Namun, syaratnya cukup tinggi. Di Indonesia Open 2024, tunggal putra rank 3 itu harus menjadi juara untuk melakukannya. Selain itu, dia juga mendapat ancaman dari pemain peringkat 4.

Akhirnya, setelah catatan 16 laga tak terkalahkan yang berujung prestasi juara di All England Open dan Kejuaraan Asia, Jonatan tak pernah menang dalam dua pekan beruntun.

"Itu misi yang mengganggu di hati Jojo, yang (seharusnya bisa) tampil luar biasa, tapi malah jadi tertekan balik ke dia sendiri," kata Armand.

"Itu yang terjadi. Kami sudah catat semua, kami sudah rapatkan internal dengan tim AdHoc untuk memperbaiki ini."

Secara kebetulan, aib hattrick nol gelar di Indonesia Open sebelumnya juga terjadi jelang ataupun berdekatan dengan tahun Olimpiade yaitu pada 2009, 2010, 2011 kemudian 2014, 2015, 2016.

Kini, sisa waktu sekitar enam pekan menuju Olimpiade Paris 2024 akan sangat krusial bagi PBSI untuk mencegah terulangnya mimpi buruk 0 medali emas di Olimpiade London 2012.

"Kami sudah rapat internal, sudah ada suatu perintah untuk melakukan evaluasi menyeluruh dan kami sudah rapatkan dengan seluruh pelatih," kata Armand melanjutkan.

"Selama satu bulan ke depan akan melakukan simulasi nanti di internal PBSI."

Cabang olahraga bulu tangkis di Olimpiade Paris 2024 rencanya akan dipertandingkan pada 27 Juli hingga 5 Agustus 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Paris, Prancis.

Baca Juga: Indonesia Open 2024 - Kena Revans dari Juara Asia, Gregoria Mariska Tunjung Akui Sulit Keluar dari Tekanan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BolaSport.com, Antaranews.com
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X