Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akal Sehat Bos Ducati Tak Mungkin Kembalikan Pembalap Paling Ditakuti Marc Marquez ke MotoGP

By Agung Kurniawan - Senin, 24 Juni 2024 | 11:00 WIB
Marc Marquez dari tim Repsol Honda dan Andrea Iannone dari tim Suzuki Ecstar.
MOTOGP.COM
Marc Marquez dari tim Repsol Honda dan Andrea Iannone dari tim Suzuki Ecstar.

Peluang kembali Iannone semakin tidak realistis mengingat banyak perubahan yang sudah terjadi pada saat ini baik dari sisi regulasi hingga teknis.

"Iannone tampil sangat bagus di WSBK, tapi MotoGP adalah sebuah langkah maju," kata Tardozzi, dilansir dari laman Motosan.

"Saya tidak tahu apakah setelah beberapa tahun dia masih bisa menyesuaikan dengan dirinya."

"Selain itu cara membalap juga sudah berubah dan pada saat yang sama karakteristik motor juga," imbuhnya.

Memiliki rider seperti Iannone merupakan hal tersendiri mengingat dia merupakan pembalap satu-satunya yang ditakuti Marc Marquez.

Baby Alien yang musim depan akan naik ke tim pabrikan Ducati dari Gresini Racing sempat dibuat ciut melawan Iannone di kelas Moto2.

"Iannone adalah satu-satunya pembalap yang ditakuti Marc Marquez di Moto2," kata Tardozzi menjelaskan.

"Dan dia pantas mendapatkan respek dari seorang peraih delapan gelar juara dunia," imbuhnya.

Tardozzi memastikan bahwa jika dia berada di posisi Iannone maka dia akan mencoba kembali ke MotoGP karena berpikir sebagai pembalap berbakat.

Tetapi dengan menggunakan akal sehat dan dinamika paddock saat ini, Tardozzi yakin itu akan menjadi hal yang rumit.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : GPOne.com, Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Reaksi Kemarahan Enea Bastianini Diungkap Manajer Usai Jadi Tumbal Marc Marquez di Ducati

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136