Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Grand Final Proliga 2024 - Dio Zulfikri Enggan Sebut LaVani Sempurna Jelang Duel dengan Bhayangkara

By Delia Mustikasari - Senin, 15 Juli 2024 | 14:15 WIB
(Ki-ka) Renan Buiatti, Fahri Septian Putratama, Oreol Camejo, Dio Zulfikri, M Malizi saat tampil bagi tim Jakarta LavAni Allo Bank Electric dalam laga kontra Jakarta STIN BIN pada putaran kedua final four Proliga 2024 di Semarang, Jawa Tengah,  13 Juli 2024.
ARDHIANTO WAHYU/BOLASPORT.COM
(Ki-ka) Renan Buiatti, Fahri Septian Putratama, Oreol Camejo, Dio Zulfikri, M Malizi saat tampil bagi tim Jakarta LavAni Allo Bank Electric dalam laga kontra Jakarta STIN BIN pada putaran kedua final four Proliga 2024 di Semarang, Jawa Tengah, 13 Juli 2024.

Keberhasilan Electric ini menandai dua dekade keikutsertaan mereka dalam kompetisi bola voli paling bergengsi di Indonesia.

Sejak pertama kali berlaga pada Proliga 2004, tim voli putri Jakarta Electric PLN sudah mengoleksi enam trofi, yakni edisi 2004, 2009, 2011, 2015, 2016, dan 2017.

Prestasi ini membuat Jakarta Electric PLN tercatat sebagai klub putri dengan gelar juara Proliga terbanyak sepanjang sejarah.

Salah satu middle blocker paling berpengalaman Electric PLN, Yolla Yuliana, mengaku sangat bahagia dan bersyukur atas nasib tim mereka yang berhasil melaju ke laga puncak padahal awalnya tidak termasuk yang diunggulkan.

Hasil ini semakin membuat mental skuad tim mereka meningkat karena berhasil melewati berbagai ujian selama babak reguler.

"Rasanya happy banget karena kami dari awal kerja keras banget untuk di Proliga 2024 ini," tutur Yolla kepada BolaSport.com dan awak media lainnya.

Baca Juga: LavAni Wakili Indonesia pada AVC Cup 2024? Manajer Beri Penjelasan

"Kami sempoyongan dari babak reguler ke musim final four, tapi Alhamdulillah di final four kami diberikan kelancaran untuk ke Grand Final," ujarnya.

"Keuntungannya membuat mental kami naik, karena memang itu yang dibutuhkan sekarang. Di Grand Final memang yang dipertandingkan bukan cuma fisik, bukan cuma teknik, tapi mental juara."

"Jadi, siapa yang mentalnya kuat, dialah yang akan juara," ucap Yolla lagi.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - PSM Makassar Kirim Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia, Persija Nomor Dua

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136