Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Panjat Tebing Olimpiade Paris 2024 - Asa Medali Emas Desak Made Dibuyarkan Waktu 0,006 Detik oleh Musuh Bebuyutan Deng Li Juan

By Nestri Y - Rabu, 7 Agustus 2024 | 19:32 WIB
Atlet panjat tebing Indonesia, Desak Made Rita Kusuma Dewi kalah menyesakkan 0,006 detik dari Deng Li Juan (China) pada perempat final nomor speed putri Olimpiade Paris 2024 di La Bourget, Prancis, Rabu (7/8/2024).
JONATHAN NACKSTRAND/AFP
Atlet panjat tebing Indonesia, Desak Made Rita Kusuma Dewi kalah menyesakkan 0,006 detik dari Deng Li Juan (China) pada perempat final nomor speed putri Olimpiade Paris 2024 di La Bourget, Prancis, Rabu (7/8/2024).

Indonesia sejatinya meloloskan dua kontestan putri di mana satu lagi ada Rajiah Sallsabillah.

Namun sedari awal, asa meraih medali emas memang jauh lebih dicondongkan pada bahu Desak Made.

Dia adalah Juara Dunia 2023, peraih medali emas Asian Games 2022 dan runner-up Kejuaraan Asia 2022.

Namun, harapan Desak Made harus berakhir pilu dengan angka 0,006 detik tersebut.

Pedih juga terlihat di raut wajah Pelatih panjat tebing Indonesia yang tersorot sesaat setelah kekalahan Desak Made hari ini.

Lebih-lebih, ini juga jadi kekalahan balas dendam dari Deng Li Juan yang sebelumnya dikalahkan Desak Made dalam final Asian Games 2022 lalu.

Kala itu, Desak Made menang dengan 6,364 detik, mengubur impian Deng di hadapan publiknya sendiri, yang membukukan 4,435 detik. 

Bertambah miris untuk nasib nomor speed putri Tanah Air, harapan mendulang medali dari Rajiah Sallsabillah juga pupus.

Rajiah yang tampil di perebutan medali, terpeleset hingga catatan waktunya berakhir dengan lambat, 8,24 detik. 

Baca Juga: Hasil Panjat Tebing Olimpiade Paris 2024 - Rajiah Sallsabillah Sudah Berjuang di Small Final, Indonesia Tanpa Medali

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com, kompas.id
REKOMENDASI HARI INI

Tepis UFC, Reug Reug Ungkap Alasan Tetap Setia di ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X