Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Japan Open 2024 - Reuni Ganda Putra Malaysia Bayar Penantian 8 Tahun dengan Beri Ancaman Wakil Indonesia hingga Juara Dunia 2023 Saat Akan Keluar dari Pelatnas

By Delia Mustikasari - Minggu, 25 Agustus 2024 | 15:45 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin, berpose di podium setelah memenangi gelar pada Japan Open 2024 di Yokohama Arena, Minggu (25/8/2024).
YUICHI YAMAZAKI/AFP
Pasangan ganda putra Malaysia, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin, berpose di podium setelah memenangi gelar pada Japan Open 2024 di Yokohama Arena, Minggu (25/8/2024).

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Malaysia, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin Rumsani, bertekad naik peringkat dunia setelah menang pada Japan Open 2024.

Goh/Nur meraih gelar turnamen bulu tangkis terbesar sepanjang karier mereka pada Japan Open hari ini saat mereka bersiap menjadi pemain independen.

Ganda peringkat ke-12 dunia itu mengalahkan Juara Dunia 2023, Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae (Korea Selatan), 21-19, 21-15 pada final di Yokohama Arena, Minggu (25/8/2024).

Kemenangan ini menandai kemenangan pertama mereka pada turnamen Level Super 750 atau lebih tinggi, melampaui empat gelar World Tour mereka sebelumnya yakni German Open 2022 (Super 300) dan US Open 2023 (Super 300).

Kemenangan Goh/Nur sangat penting karena mereka menjadi pebulu tangkis Malaysia pertama yang memenangkan turnamen level Super 750 atau lebih tinggi tahun ini.

Keberhasilan mereka pada Japan Open 2024 terjadi beberapa hari setelah dewan Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) memberi mereka izin untuk menjadi pemain profesional, efektif mulai 1 September.

Goh/Nur mendedikasikan kemenangan mereka untuk mantan presiden BAM, Tan Sri Norza Zakaria sebagai bentuk pengakuan atas dukungannya selama karier mereka.

Ketika Goh/Nur bersatu kembali setelah sempat berpisah tahun lalu, Norza membagikan unggahan di Instagram dengan judul: "Satu tim, sekali lagi! Mereka kembali."

"Pastinya sangat bahagia dan kami ingin mendedikasikan gelar ini dengan ucapan terima kasih khusus kepada mantan presiden kami, Tan Sri Mohamad Norza Zakaria," kata Goh dilansir dari The Star.

Baca Juga: Dahului Popov Bersaudara, Alex Lanier Ungkap Rahasia Kalahkan Para Unggulan pada Japan Open 2024


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim Isyaratkan Leny Yoro Jadi Starter di Laga Debutnya bersama Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X