Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rasa Bersalah Valentino Rossi Keluar Saat Ungkap Alasan Membenci Max Biaggi dengan Maksimal

By Agung Kurniawan - Kamis, 5 September 2024 | 13:40 WIB
Dua pembalap Italia, Valentino Rossi (kanan) dan Max Biaggi (kiri) pernah terlibat dalam rivalitas sengit di MotoGP
ALBERTO PIZZOLI/AFP
Dua pembalap Italia, Valentino Rossi (kanan) dan Max Biaggi (kiri) pernah terlibat dalam rivalitas sengit di MotoGP

Pada tahun-tahun tersebut, Loris Capirossi menjadi rival bebuyutan Max Biaggi dalam meraih gelar juara dunia di kelas 250cc.

Peraih sembilan gelar juara dunia itu mengakui bahwa persaingan dengan Biaggi benar-benar menjadi persaingan yang hebat.

Tidak hanya daerah asal, rasa benci itu juga hadir lantaran Rossi tidak suka dengan cara Biaggi dalam melakoni sesi wawancara.

Meski demikian, ada satu hal yang membuat Rossi tak sungkan untuk mengakui adanya rasa bersalah kepada Max Biaggi.

"Persaingan dengan Biaggi lebih hebat lagi," ucap Valentino Rossi dalam siaran podcast milik Andrea Migno 'Mig Babol'.

"Melihat apa yang terjadi, itu adalah kesalahan saya, karena saya tidak menyukai Biaggi."

"Hanya karena kami adalah satu kelompok lain, meskipun saya masih kecil bagi mereka."

"Ada banyak pembalap kuat di sini, Capirossi dan (Luca) Cadalora."

"Tapi Cadalora berasal dari Modena (Doriano) Romboni berasal dari La Spezia, tapi mereka semua berasal dari Emilia-Romagna."

"Dan kemudian ada Biaggi dari Roma, jadi saya tidak terlalu menyukainya."


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Shi Yu Qi Sedang Tidak Baik-baik Saja Saat Takluk dari Anthony Ginting, Opsi Rehat Jadi Pilihan?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X