Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perseteruan Baru di AC Milan, Paulo Fonseca Vs Zlatan Ibrahimovic Bikin Kondisi Rossoneri Makin Berantakan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 20 September 2024 | 16:20 WIB
Perseteruan antara Paulo Fonseca dan Zlatan Ibrahimovic membuat kondisi I Rossoneri makin beruntukan pada awal musim ini.
X.COM/ACMILAN
Perseteruan antara Paulo Fonseca dan Zlatan Ibrahimovic membuat kondisi I Rossoneri makin beruntukan pada awal musim ini.

Tindakan eks kapten Timnas Swedia itu rupanya tidak hanya dibenci oleh Fonseca, tetapi juga tidak disukai oleh pemilik klub.

Oleh karena itu, kondisi internal AC Milan dikabarkan masih terus memanas karena tidak kunjung menemukan solusi yang ada.

Posisi Fonseca di San Siro sendiri saat ini memang tengah terancam.

Baca Juga: Bukan Cuma Hasil Buruk, Paulo Fonseca Bisa Dipecat AC Milan Juga karena Cari Perkara dengan Zlatan Ibrahimovic

Bahkan, juru taktik asal Portugal itu dipercaya bakal dipecat jika AC Milan kalah lagi dari Inter Milan di Liga Italia pada Minggu (22/9/2024).

Kekalahan dari Inter Milan akan menggenapi ambyarnya Setan Merah di awal kompetisi 2024-2025.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Hasil FP1 MotoGP Emilia Romagna 2024 - Marc Marquez Tercepat Walau Turun Belakangan, Pengalaman dan Kematangan Berbicara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X