Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fonseca Mending Pikir-Pikir Lagi Deh, Formasi 4-2-4 Terlalu Bahaya Buat AC Milan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 8 Oktober 2024 | 19:15 WIB
Pelatih AC Milan, Paulo Fonseca, diminta untuk memikirkan kembali formasi bagi timnya.
GABRIEL BOUYS/AFP
Pelatih AC Milan, Paulo Fonseca, diminta untuk memikirkan kembali formasi bagi timnya.

Namun, saat menghadapi Bayer Leverkusen dan Forentina, skema 4-2-4 tidak berjalan, justru menghasilkan kekalahan.

Eks kapten AC Milan, Riccardo Montolivo, memberikan tanggapan terkait pendekatan yang dibawa oleh Fonseca.

Menurut Montolivo, eks pelatih AS Roma dan Lille tersebut perlu mengganti skema dua penyerang dan dua gelandangnya di 4-2-4.

Aksi David de Gea pada laga Fiorentina versus AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (6/10/2024).
TWITTER.COM/OPTAPAOLO
Aksi David de Gea pada laga Fiorentina versus AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (6/10/2024).

Baca Juga: Hari Ini Man United Gelar Rapat Darurat di London untuk Putuskan Nasib Erik ten Hag

Baginya, formasi itu terlalu riskan untuk AC Milan karena mudah terekspos oleh lawan.

"Rossoneri memiliki peluang lebih kecil untuk melakukan perubahan dibandingkan tim lain, terutama jika Anda memulai dengan formasi 4-2-4, di babak kedua apa yang Anda lakukan?" ujar Montolivo, dikutip BolaSport.com dari Sempre Milan.

"Anda memiliki lini serang terbaik di lapangan, kemudian Anda memiliki Okafor dan Chukwueze, tetapi Anda sedikit kekurangan."

"Namun, saya pikir formasi 4-2-4 ini bukanlah solusi jangka panjang."

"Kejutan di derbi dan dengan Lecce di kandang sendiri tidak masalah, tetapi jika saya berpikir tentang maraton di kompetisi domestik dan Liga Champions, saya tidak melihat tim dengan keseimbangan."

"Setiap pemain harus tampil baik, di tengah lapangan mereka harus bekerja keras dan bahkan di sana Anda sedikit kekurangan, mereka harus merelakan Loftus-Cheek yang menurut saya merupakan aset penting bagi tim ini."

"Ia bisa menjadi solusi selama pertandingan atau di kandang melawan tim yang mungkin lebih lemah, tetapi melihatnya sebagai dasar," imbuhnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sempremilan.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
29
66
2
Real Madrid
29
63
3
Atlético Madrid
29
57
4
Athletic Club
29
53
5
Villarreal
28
47
6
Real Betis
29
47
7
Rayo Vallecano
29
40
8
Celta Vigo
29
40
9
Mallorca
29
40
10
Real Sociedad
29
38
Klub
D
P
1
Inter
30
67
2
Napoli
30
64
3
Atalanta
30
58
4
Bologna
30
56
5
Juventus
30
55
6
Roma
30
52
7
Lazio
30
52
8
Fiorentina
30
51
9
Milan
30
47
10
Udinese
30
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X