Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Peparnas 2024 Resmi Ditutup, Pesan Sakral Ketua NPC Indonesia: Jangan Hitung yang Hilang dari Tubuhmu, Hitunglah yang Masih Tersisa

By Nestri Y - Senin, 14 Oktober 2024 | 05:00 WIB
Rangkaian Closing Ceremony Peparnas 2024 di Stadion Manahan, Solo. Jawa Tengah, pada Minggu (13/10/2024).
BOLASPORT.COM/NESTRI YUNIARDI
Rangkaian Closing Ceremony Peparnas 2024 di Stadion Manahan, Solo. Jawa Tengah, pada Minggu (13/10/2024).

BOLASPORT.COM - Peparnas 2024 meninggalkan kesan mendalam bagi Ketua NPC Indonesia, Senny Marbun.

Terselanggaranya Peparnas 2024 yang bergulir di Solo, Jawa Tengah, pada 6-13 OKtober 2024 begitu disyukuri Senny Marbun.

Dalam sambutannya pada Closing Ceremony Peparnas 2024 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (13/10/2024), terungkap curahan hati Senny soal tantangan yang harus dihadapi.

Rencana perhelatan ke-17 dari ajang olahraga multi-cabang bagi atlet disabilitas ini hampir menemui kenyataan pahit.

Peparnas 2024, yang tadinya direncanakan bergulir di provinsi yang sama dengan PON 2024 di Aceh dan Sumatera Utara, nyaris saja tertunda.

Sumatera Utara menyatakan belum siap dan mundur apabila harus turut menggulirkan Peparnas di provinsi mereka.

Dari segi sarana dan prasarana, provinsi yang terletak di ujung barat laut kepulauan Indonesia itu belum siap.

Solo akhirnya dipilih karena pengalaman menjadi tuan rumah perhelatan ASEAN Para Games dua tahun yang lalu.

Baca Juga: Closing Ceremony Peparnas 2024 Meriah, Jateng Juara Umum, 1 Rekor ASEAN Tercipta

Senny berterima kasih kepada Menteri Pemuda dan Olahraga RI, Dito Ariotedjo, dan mantan wali kota Solo, Gibran Rakabuming Raka, atas dukungan yang diberikan.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X