Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tim Bulu Tangkis Junior Indonesia Disambut Merah Usai Bawa Pulang Piala Suhandinata, Ubed Berharap Bisa Dipanggil ke Pelatnas

By Delia Mustikasari - Selasa, 15 Oktober 2024 | 10:15 WIB
Tim bulu tangkis junior Indonesia berpose saat penyambutan kembalinya Piala Suhandinata ke Indonesia di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Banten, Senin (14/10/2024).
PBSI
Tim bulu tangkis junior Indonesia berpose saat penyambutan kembalinya Piala Suhandinata ke Indonesia di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Banten, Senin (14/10/2024).

"Keberhasilan tersebut menunjukkan bahwa pemain-pemain junior Indonesia tidak hanya memiliki kualitas teknik dan fisik yang bagus," ucap Alex.

"Tetapi juga membuktikan bahwa para pemain junior Indonesia memiliki kekompakan dan mentalitas yang sangat tangguh," ujar Alex.

Dalam kejuaraan yang berlangsung di Nanchang International Sports Center Gymnasium, Nanchang, China, 30 September-5 Oktober, Indonesia menjadi yang terbaik pada nomor beregu campuran.

Pada partai final Indonesia mengalahkan tuan rumah China dengan skor 110-103.

Atas keberhasilan ini, tim Garuda Muda berhak memboyong Piala Suhandinata, lambang supremasi tertinggi kejuaraan dunia bulut angkis beregu campuran junior.

Sejak trofi tersebut diperebutkan pertama kali tahun 2009 di Alor Setar, Malaysia, Indonesia tercatat baru dua kali merebut trophi yang namanya untuk menghormati dedikasi tokoh bulu tangkis Indonesia tersebut.

Sebelumnya, tim Garuda Muda juara tahun 2019 saat berlangsung di Kazan, Rusia.

Selain merebut Piala Suhandinata, Skuad Merah-Putih juga menambah dengan dua medali perunggu dari nomor individual.

Medali perunggu itu dipersembahkan pemain tunggal putra, Moh Zaki Ubaidillah yang pada pertandingan semifinal dihentikan wakil tuan rumah, Wang Zi Jun, 19-21, 20-22.

"Harapan saya, semoga keberhasilan pada kejuaraan dunia junior ini bisa menjadi penambah semangat untuk menghadapi kejuaraan-kejuaraan selanjutnya," kata Moh Zaki Ubaidillah yang akrab dipanggil Ubed ini.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Buruk Untuk Timnas Indonesia, China Tidak Pernah Kalah Saat Dipimpin Wasit Omar Al-Ali dari UEA

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X