Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Australia 2024 - Ekspektasi Tersembunyi Fabio Quartararo Setelah Healing di Bali

By Ardhianto Wahyu - Rabu, 16 Oktober 2024 | 21:40 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, melakukan persiapan sebelum sesi practice MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Jumat (27/9/2024).
BAY ISMOYO/AFP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, melakukan persiapan sebelum sesi practice MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Jumat (27/9/2024).

Kemudian diselingi jeda selama dua pekan lagi, persaingan musim ini akan diakhiri dengan seri penutup di Valencia pada 15-17 November.

"Musim ini tiba-tiba berlangsung dengan sangat cepat," kata Quartararo.

"Hanya ada empat GP tersisa dan kami masih memiliki banyak pekerjaan untuk dilakukan."

MotoGP 2024 belum berjalan sesuai harapan bagi Quartararo yang bahkan belum sekali pun mampu finis tiga besar dalam balapan dan sprint.

Posisi ketujuh menjadi pencapaian terbaik Quartararo pada hari Minggu tahun ini sehingga dirinya masih tertahan di peringkat ke-13 dalam klasemen sementara.

Itu bukan hasil yang diharapkan tentunya bagi pembalap yang pernah menjadi Juara Dunia dan menikmati berbagai kemenangan sebelumnya.

Sirkuit Phillip Island sebenarnya menghadirkan peluang karena karakternya yang cepat dan mengalir membuat pembalap lebih bisa berbicara banyak.

Masalahnya cuma cuaca buruk yang membuat jalannya akhir pekan sulit ditebak, termasuk musim lalu ketika balapan digeser ke hari Sabtu dan sprint dibatalkan.

Akhir pekan yang lancar pun menjadi harapan Quartararo. Adapun tentang ekspektasinya terhadap jalannya balapan, El Diablo tidak menyinggungnya.

"Semoga, kita bisa menjalani sebuah akhir pekan lomba yang normal dan utamanya komplet di Australia kali ini," ucap Quartararo.

"Saya tahu para penggemar di Australia selalu membawa atmosfer yang bagus," pungkas pembalap asal Prancis itu.

Baca Juga: MotoGP Australia 2024 - Menghitung Hari di Skuad Ducati, Manajer Pramac ke Jorge Martin: Ayo Tunjukkan yang Layak Kita Dapatkan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Yamahamotogp.com
REKOMENDASI HARI INI

Hidungnya Meler Terus, Pelatih Vietnam Coret Dua Kaptennya Jelang Lawan Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X