Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Calvin Verdonk Bongkar Kekecewaan Timnas Indonesia: Wasit Biarkan Bahrain Cetak Gol, China Dibiarkan Ulur-ulur Waktu

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 21 Oktober 2024 | 15:00 WIB
Pemain timnas Indonesia Calvin Verdonk saat konferensi pers menjelang lawan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
PSSI
Pemain timnas Indonesia Calvin Verdonk saat konferensi pers menjelang lawan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Dirinya mengaku kepemimpinan wasit Ahmed Al-Kaf dari Oman sangatlah buruk.

Meski begitu, bek 27 tahun tersebut juga tak menampik bahwa Skuad Garuda tak tampil terlalu apik pada laga di markas Bahrain.

“Ini adalah pertandingan di mana Anda bisa meraih tiga poin dua kali," ujar Verdonk dilansir BolaSport.com dari Forza NEC.

"Meskipun kami tidak menduganya."

"Pertama, kami bermain sangat buruk melawan Bahrain."

"Wasit di sana juga tidak bagus."

"Saya kira ada enam menit perpanjangan waktu dan mereka mencetak gol pada menit ke-99."

Baca Juga: Maarten Paes Nganggur Sampai Januari 2025, Tersedia untuk Timnas Indonesia Saat ASEAN Cup 2024

"Sepertinya dia membiarkan permainan berlanjut hingga Bahrain mencetak gol."

"Kami tidak beruntung dalam hal itu, tetapi kami sendiri juga tidak bagus," lanjutnya.


Editor : Bagas Reza
Sumber : ForzaNEC.nl
REKOMENDASI HARI INI

Calvin Verdonk Bongkar Kekecewaan Timnas Indonesia: Wasit Biarkan Bahrain Cetak Gol, China Dibiarkan Ulur-ulur Waktu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X