Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Champions - AC Milan Gilas Raksasa Belgia Berkat Gol Paling Susah di Dunia

By Ade Jayadireja - Rabu, 23 Oktober 2024 | 01:43 WIB
Christian Pulisic mencetak gol ke gawang Club Brugge pada lanjutan Liga Champions 2024-2025.
GABRIEL BOUYS / AFP
Christian Pulisic mencetak gol ke gawang Club Brugge pada lanjutan Liga Champions 2024-2025.

Selepas unggul 1-0, Milan semakin berada di atas angin setelah satu pemain Brugge diusir dari lapangan.

Gelandang tim tamu, Raphael Onyedika, diganjar kartu merah pada menit ke-40 akibat melanggar Tijjani Reijnders.

Keunggulan Milan bertahan sampai babak pertama selesai.

Selepas istirahat, Brugge bermain lebih ofensif guna menyamakan kedudukan.

Gempuran mereka pun membuahkan hasil pada menit ke-51.

Gol Brugge berawal dari sodoran umpan Hugo Vellesen ke sisi kanan kotak penalti, lalu disambut Kyriani Sabbe dengan sepakan mendatar.

Bola hasil tembakan Sabbe meluncur ke pojok kiri gawang tanpa bisa dihalau Maignan.

Gol Brugge justru menjadi pelecut semangat Milan.

Pada menit ke-61, Milan memulihkan keunggulan berkat lesakkan Reijnders ketika terjadi kemelut dalam kotak penalti.

Satu gol saja tidak cukup bagi Reijnders.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - AC Milan Gilas Raksasa Belgia Berkat Gol Paling Susah di Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X