Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Champions - AC Milan Gilas Raksasa Belgia Berkat Gol Paling Susah di Dunia

By Ade Jayadireja - Rabu, 23 Oktober 2024 | 01:43 WIB
Christian Pulisic mencetak gol ke gawang Club Brugge pada lanjutan Liga Champions 2024-2025.
GABRIEL BOUYS / AFP
Christian Pulisic mencetak gol ke gawang Club Brugge pada lanjutan Liga Champions 2024-2025.

Gelandang keturunan Indonesia itu kembali nyekor pada menit ke-71 dan lagi-lagi memanfaatkan kemelut di area terlarang.

Sundulan dari Francesco Camarda sempat membuat gawang Brugge bergetar saat menit ke-87.

Hanya saja, gol dia dianulir karena 'berbau' offside.

Kedudukan tidak berubah sampai terdengar bunyi panjang peluit.

Berkat hasil positif di kandang sendiri, Milan menorehkan kemenangan pertama pada Liga Champions musim ini.

Pulisic dkk menderita kekalahan bertubi-tubi dalam dua partai pertama melawan Liverpool (1-3) dan Bayer Leverkusen (0-1).

AC Milan 3-1 Club Brugge (Christian Pulisic 34', Tijjani Reijnders 61', 71'; Kyriani Sabbe 51')

AC Milan: 16-Mike Maignan, 23-Fikayo Tomori, 19-Theo Hernandez, 46-Matteo Gabbia, 22-Emerson Royal, 8-Ruben Loftus-Cheek (17-Noah Okafor 60'), 11-Christin Pulisic, 14-Tijjani Reijnders, 29-Youssouf Fofana (Yunus Musah 75'), 7-Alavro Morata (73-Francesco Camarda 75'), 10-Rafael Leao (21-Samuel Chukwueze 60')

Pelatih: Paulo Fonseca

Clib Brugge: 22-Simon Mignolet, 44-Brandon Mechele, 55-Maxim De Cuyper, 65-Joaquin Seys (64- Kyriani Sabbe 46'), 4-Joel Ordonez, 20-Hans Vanaken, 30-Ardon Jashari, 15-Raphael Onyedika, 9-Ferran Jutlga (21-Michal Skoras 70'), 8-Christos Tzolis (7-Andreas Skov Olsen 70'), 68-Chemsdine Talbi (10-Hugo Vetlesen 46')

Pelatih: Nicky Hayen

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - AC Milan Gilas Raksasa Belgia Berkat Gol Paling Susah di Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X