Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Konflik Batin dan Tanda Tanya Seri Penutup MotoGP 2024 karena Bencana, Banjir Kini Ikut Pindah ke Catalunya

By Ardhianto Wahyu - Selasa, 5 November 2024 | 05:00 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia memimpin posisi start pada balapan MotoGP Austria 2024
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia memimpin posisi start pada balapan MotoGP Austria 2024

"Kami berpikir Barcelona adalah lokasi terbaik," terang Chief Sporting Officer Dorna Sports, Carlos Ezpeleta, kepada MotoGP.com.

"Itu karena kedekatan dengan Valencia, karena orang-orang pergi ke Valencia dengan melewati Barcelona, terutama bagi penggemar."

Rencananya tanggal balapan tidak akan berubah.

Kepastian digelarnya seri balap penutup di Catalunya tinggal menunggu finalisasi karena masih diperlukan koordinasi dan izin dari pemerintah setempat.

Namun, ketika konfirmasi yang ditunggu belum hadir, muncul kabar buruk dari kampung halaman Marquez bersaudara dan kakak-adik Espargaro itu.

Seperti dikutip dari Crash.net, banjir juga ikut melanda Catalunya pada Senin (4/11/2024) meski belum separah Valencia.

Meski begitu, lalu lintas terlihat lumpuh di sejumlah titik dengan genangan air yang mencapai tinggi kendaraan bermobil dalam video yang beredar di dunia maya.

Aemet atau Badan Meteorologi Nasional Spanyol pun mengeluarkan peringatan dengan tingkat bahaya ekstrem.

Spanyol memang mengalami bencana banjir terburuk di era modern karena kerusakan masif yang ditimbulkan hingga banyaknya korban jiwa.

Bahkan rencana menggelar balapan di Catalunya yang notabene masih menjadi bagian dari Negeri Matador mendapatkan reaksi negatif dari sejumlah pembalap, utamanya tuan rumah.


REKOMENDASI HARI INI

Konflik Batin dan Tanda Tanya Seri Penutup MotoGP 2024 karena Bencana, Banjir Kini Ikut Pindah ke Catalunya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X