Sedangkan Rossi mencatatkan hasil gagal finis sebanyak empat kali.
Penentuan gelar juara dunia juga harus melalui seri terakhir, di mana Rossi tidak seperti Bagnaia yang berhasil menang.
Peraih sembilan gelar juara dunia itu mengalami crash meski pada akhirnya bisa melanjutkan balapan dan finis di urutan ke-13 di Valencia.
Sedangkan Hayden sendiri mengunci harapan Rossi usai finis di posisi ketiga.
Hayden berada di puncak klasemen akhir MotoGP 2006 dengan raihan total 252 poin atau unggul lima angka saja atas Rossi.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | MotoGP.com |
Komentar