Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengalaman di Ducati Masih Dijaga, Optimisme Jack Miller Ubah Nasib Buruk Yamaha Setelah Rasakan Pahit Getir di KTM

By Nestri Y - Jumat, 22 November 2024 | 15:30 WIB
Pembalap Red Bull KTM, Jack Miller, berada di garasi sebelum kualifikasi MotoGP Portugal di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, Portugal, 23 Maret 2024.
PATRICIA DE MELO MOREIRA/AFP
Pembalap Red Bull KTM, Jack Miller, berada di garasi sebelum kualifikasi MotoGP Portugal di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, Portugal, 23 Maret 2024.

BOLASPORT.COM - Jack Miller membawa banyak pengalaman berharga dari pabrikan lain termasuk Ducati untuk membantu Yamaha bangun dari keterpurukan di MotoGP.

Mulai MotoGP 2025, Miller akan jadi bagian dari keluarga Yamaha.

Dia menjadi rider tim satelit Pramac Yamaha bersama Miguel Oliveira.

Pengalaman Miller yang sudah debut di kelas utama sejak 2015 diharapkan menjadi salah satu jalan pembuka solusi pabrikan Iwata menemukan kembali martabatnya.

Sebagai raksasa MotoGP, Yamaha memang sekarang tidak baik-baik saja. Terutama dalam tiga tahun terakhir.

Baca Juga: Gelagat Jemawa Marc Marquez Dibeberkan Tumbal Sendiri, MotoGP 2025 Lebih Mudah dengan Motor Baru Ducati

Satu hal yang paling terlihat adalah gap atau kejomplangan dengan pabrikan rival yaitu Ducati, menjadi penyebab utama mereka semakin terlihat 'lemah'.

Kehadiran Miller di tim satelit yang akhirnya lahir kembali bagi tim Yamaha membuat tim kini semakin lebih hidup dan memiliki banyak opsi untuk menguji perangkat baru.

Lebih banyak pembalap, lebih banyak data yang didapatkan.

Apalagi, Yamaha akan jor-joran memberikan motor pabrikan YZR-M1 2025 bagi skuad satelit mereka.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Speedweek.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X