Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dari Asian Games, Piala AFC U-19, hingga Piala AFF, Kita Berharap Kebaikan atau Ketakutan?

By Weshley Hutagalung - Jumat, 5 Januari 2018 | 19:45 WIB
Timnas Indonesia seusai mengalahkan timnas Guyana pada uji coba internasional di Stadion Patriot, Kota Bekasi, 25 November 2017.
FERISETIAWAN/BOLASPORT.COM
Timnas Indonesia seusai mengalahkan timnas Guyana pada uji coba internasional di Stadion Patriot, Kota Bekasi, 25 November 2017.

Harapan saya, aturan kompetisi tidak mudah diubah-ubah setiap musim atau ketika pengurus berganti.

Anggaplah menyerupai perjalanan Bangsa Indonesia, tentu tidak setiap pergantian Presiden RI diikuti perubahan UUD 1945, bukan?

Kita ingin melihat kompetisi berjalan normal, stabil, adil, berjenjang, dan memiliki kepastian aturan.

Harapan di 2018, Indonesia butuh pelaku (terutama pengurus) yang menjadikan olahraga sebagai tujuan, bukan alat menuju pencapaian lain (yang berbeda dari olahraga). Termasuk di sepak bola.

Di Rusia, 14 Juni hingga 15 Juli 2018, sebanyak 32 tim nasional akan berusah menjadi yang terbaik dengan total 64 pertandingan.

Indonesia kembali menjadi negara penikmat. Kita pantas bersyukur karena memiliki pemilik dan pengelola televisi yang percaya pada kekuatan sepak bola.

Tak sampai 6 bulan menjelang pesta Piala Dunia 2018 dimulai, kepastian televisi yang akan menayangkan pertandingan tersebut muncul.

(Baca Juga: Bocah Ajaib AS Monaco Tak Dijual pada Bursa Januari 2018)

Patut disyukuri, meski saya membayangkan bagaimana tim pemasaran di Trans Media (Trans TV, Trans 7, dan Transvisioin) serta K Vision pontang-panting mencari sponsor-sponsor yang dibutuhkan guna menutupi biaya pembelian hak siar PD 2018.

Harapan kita, tayangan-tayangan mahal dan berkualitas tersebut tidak selesai sebagai tontonan seperti film di bioskop. Pasti, dan banyak, pelajaran yang bisa kita petik dari ajang akbar ini.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Spanyol - Mbappe Cetak Gol Lagi, Real Madrid Pesta 3-0

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X