Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dari Giuseppe Meazza hingga Alexis Sanchez: Karena Pemain Ingin Dimengerti

By Beri Bagja - Rabu, 24 Januari 2018 | 15:07 WIB
Reaksi Alexis Sanchez dalam partai Liga Inggris Arsenal lawan Bournemouth di Stadion Emirates, London, 9 September 2017.
IAN KINGTON / AFP
Reaksi Alexis Sanchez dalam partai Liga Inggris Arsenal lawan Bournemouth di Stadion Emirates, London, 9 September 2017.

Bedanya, pelepasan Coutinho ke Barcelona lebih banyak diiringi doa dan harapan, walau juga penyesalan bagi Liverpudlian.

Sementara Alexis dan Sterling banyak disertai cap ular atau pengkhianat. Kenapa begitu?

Musababnya tentu berkorelasi dengan keputusan memilih hengkang ke klub rival langsung di kancah domestik.

Coba kalau Coutinho pindah ke Manchester United. Apa dijamin reaksi Liverpudlian adem ayem pula?


Foto Alexis Sanchez resmi berseragam Manchester United.(MANUTD.COM)

 Perihal khianat-mengkhianati memang sudah jadi bagian rumah tangga sepak bola sejak zaman baheula. Contohnya sangat bertumpuk. Ambillah beberapa saja.

Kasus hengkangnya Roberto Baggio dari Fiorentina ke Juventus pada 1990 tetap dikenang sebagai salah satu transfer paling kontroversial.

Kasus ini selalu mengemuka sebagai salah satu pemicu rivalitas pahit kedua tim saban kali bertanding.

Setelah lima tahun di Fiorentina, Baggio pindah dengan status pemain termahal dunia zaman itu.

Toh, Baggio tak bisa berbuat banyak dan mesti rela menerima cap pembelot.


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cedera Lagi, Neymar Disarankan Susul Messi dan Suarez ke Inter Miami untuk Selamatkan Karier

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X