Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Asian Para Games 2018 - Curhat Mantan Kiper yang Perkuat Timnas Basket Kursi Roda Indonesia

By Delia Mustikasari - Selasa, 18 September 2018 | 20:46 WIB
Pebasket kursi roda Indonesia, Gusti Putu Putra Adnyana dalam media visit ke redaksi Tabloid BOLA di Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018).
TRI MEILINA/BOLASPORT.COM
Pebasket kursi roda Indonesia, Gusti Putu Putra Adnyana dalam media visit ke redaksi Tabloid BOLA di Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018).

Pebasket kursi roda, Gusti Putu Putra Adnyana, menjadi salah satu wakil Indonesia pada Asian Para Games 2018 di Jakarta, 6-13 Oktober.

Ngurah lahir dalam keadaan normal. Namun, cedera membuat dia tidak bisa berjalan seperti sedia kala.

Cabang olahraga basket kursi roda menjadi penyelamat bagi Ngurah (sapaan akrab Gusti Putu) untuk bangkit setelah cedera yang dia alami pada 2010.

"Saya awalnya pemain sepak bola dan berposisi sebagai kiper. Tetapi, pada 2010 saya cedera setelah punggung menabrak tiang," kata Ngurah kepada BolaSport.com dalam kunjungan ke redaksi Tabloid BOLA, Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018).

"Setelah menjalani operasi, selama dua tahun saya diam di rumah saja karena tidak tahan dengan omongan orang," ujar pria berusia 31 tahun ini.

Pada akhir 2012, Ngurah diajak temannya datang ke salah satu yayasan di Bali. Sang teman ingin Ngurah tidak terlalu lama berdiam diri di dalam rumah.

"Disana, saya lihat ada yang kondisinya lebih parah dari saya. Tetapi, mereka tetap tersenyum bahagia. Dari situ, saya mulai berani keluar rumah," aku Ngurah.

"Akhir 2012, saya kenal teman dari salah satu yayasan yang menanyakan apakah saya mau ikut basket. Tetapi, saya mau lihat dulu bagaimana sih caranya," ujar bungsu dari dua bersaudara ini.


Pebasket kursi roda Indonesia, Edy Johan, dan Gusti Putu Putra Adyana (kanan) dalam media visit ke redaksi Tabloid BOLA di Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018)(TRI MEILINA/BOLASPORT.COM)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X