Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fakta Lintasan Kotor Saat Tes Pramusim MotoGP Mandalika: Dikritik Pembalap walau Dianggap Wajar

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 12 Februari 2022 | 11:34 WIB
Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).
ISTIMEWA
Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).

Baca Juga: Aleix Espargaro Marah Usai Diminta Jadi OB Mendadak di Sirkuit Mandalika

Dilansir dari Crash, ada dua opsi yang ditawarkan yaitu menunggu sirkuit dibersihkan dengan mesin yang dimiliki panitia atau pembalap melakukannya secara mandiri.

Mandiri bukan berarti setiap pembalap diberi sapu untuk bersih-bersih sirkuit ya. Partikel debu dan kerikil bisa terangkat ban motor saat dilewati pembalap. 

Pembalap diminta memutari sirkuit beberapa kali dengan motor mereka untuk menciptakan jalur yang aman untuk dilewati.

5. Pembersih Sirkuit Termahal

Opsi kedua akhirnya diambil. Mayoritas pembalap setuju karena pembersihan yang dilakukan panitia dianggap tidak akan cukup.

"Mereka sudah mencoba membersihkan Tikungan 1 dan 2 sebelum saya masuk," kata pembalap WithU Yamaha RNF, Andrea Dovizioso, dilansir dari Crash.

"Saya tidak melihat perbedaan dengan tikungan lainnya," sambung pembalap veteran pada MotoGP 2022 itu.

"Aspalnya tetap memerlukan jejak karet ban," ucap Brad Binder yang memperkuat Red Bull KTM memaparkan.

Semua pembalap akhirnya melakukan bagian mereka. Lelucon pun mengatakan bahwa Mandalika dibersihkan oleh mesin termahal.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : antaranews.com, Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

GAMMA World MMA Championship 2024 - Tukang Berantem di Masa Kecil, Rico Sanusi Kini Salurkan Energi ke Panggung Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X